Senin, 08 April 2019
Kapolsek Pucanglaban Iptu Triyanto Melaksanakan Sholat Dzuhur Berjamaah di Masjid An Nur MTS N 8 Pucanglaban.
Polisi Agamis - Kapolsek Pucanglaban Iptu Triyanto bersama anggota melaksanakan Sholat Dzuhur berjamaah di Masjid An Nur MTS N 8 Tulungagung di Desa Sumberdadap Kecamatan Pucanglaban. Senin (08/4/2019)
Setelah selesai sholat Dzuhur berjamaah bersama siswa siswi MTS N 8 Kapolsek Pucanglaban Iptu Triyanto menyampaikan arahan kepada para siswa siswi MTS N 8 Pucanglaban masalah bahaya narkoba dan kedisiplinan berlalu lintas.
Kapolsek Pucanglaban Iptu Triyanto menyampaikan tentang pencegahan narkoba dilingkungan sekolah dengan cara meningkatkan keimanan kita kepada Tuhan YME, melakukan pengawasan baik di lingkungan sekolah atau Keluarga, menjalin hubungan yang harmonis antara anak dan orang tua dan memberikan gambaran bahaya narkoba di sekolah.
“Pemberian tentang bahaya narkoba sangat diperlukan supaya para siswa siswi paham tentang bahaya narkoba karena dapat menyebabkan rusaknya Kesehatan jiwa dan pikiran,” Ungkap Kapolsek Pucanglaban Iptu Triyanto. (Humas pclban)
Langganan:
Posting Komentar (Atom)
Kapolsek Pucanglaban Iptu Triyanto sambang ke kantor Desa Sumberdadap menyampaikan pesan" Kamtibmas.
Kapolsek Pucanglaban Iptu Triyanto melaksanakan kegiatan patroli sambang / kunjung di kantor Desa Sumberdadap Kecamatan Pucanglaban...
-
Polisi Agamis – Disela-sela tugas dan tanggung jawab sebagai Kapolsek Pucanglaban Polres Tulungagung Akp Tri Nuartiko, SH, melaksan...
-
Polisi Agamis – Perlunya menyambung hubungan dengan para tokoh masyarakat tokoh agama bagi anggota Polri merupakan keharusan yang h...
-
Polisi Agamis - Sholat jumat merupakan ibadah rutin yang dilaksanakan umat Islam setiap hari jumat. Kali ini Warga masyarakat muslim ...
Tidak ada komentar:
Posting Komentar